Bagi kalian dengan mendengar kata BUMN pasti sudah sangat tidak asing lagi karena ini merupakan perusahaan negara dimana BUMN sendiri memiliki perusahaan yang sangat banyak dipegang oleh BUMN termasuk dengan pertamina sendiri siapa yang tidak tahu dengan pertamina ini karena pertamina sendiri merupakan perusahaan pengelolaan minyak dan gas bumi di indonesia jadi ini menjadi sebuah ketertarikan sendiri bagi mahasiswa yang ingin melakukan internship pertamina.
Tentu dengan mencoba untuk melakukan internship pertamina akan mendapatkan sejumlah keuntungan sebagai contoh jika kita ingin bekerja di tempat lain kemungkinan akan mudah diterima karena tadi kita sudah memiliki pengalaman sebelumnya melakukan magang di pertamina yang merupakan perusahaan terbesar di Indonesia dan dikelola oleh BUMN dan jika ditambah dengan kinerja kita yang bagus maka kemungkinan tadi akan mudah diterima jika ingin melamar di perusahaan manapun.
Cara mendaftar dan syarat
Bagi kalian yang tertarik ingin melakukan internship pertamina kalian dapat mencoba untuk melakukan pendaftaran dengan membuka website di bagian rekrutmen yang telah disediakan oleh pertamina sendiri serta perhatikan syarat-syarat apa saja yang harus dilengkapi jika ingin melakukan internship di pertamina.Berikut beberapa syarat yang harus diperhatikan untuk melakukan internship di pertamina:
Lulusan sarjana S1
Syarat yang utama tentu harus lulusan sarjana S1 jadi bagi kalian yang ingin mencoba dan telah memenuhi syarat kalian dapat mencoba untuk melamarnya.
Perhatikan jurusan yang diterima
Syarat yang kedua harus memperhatikan jurusan yang diterima oleh pertamina sendiri.Jadi sebelum kalian melakukan internship di pertamina perhatikan terlebih dahulu jurusan yang diterima.
IPK
Syarat yang ketiga tentu nilai IPK menjadi sebuah patokan hampir semua perusahaan memiliki kriteria yang sama yaitu IPK tidak kurang dari tiga.
Manfaat yang didapat
Setelah melihat beberapa cara mendaftar dan syarat yang ada ternyata ada manfaat yang diberikan juga oleh pertamina.Berikut beberapa manfaat yang diberikan oleh pertamina:
Surat keterangan
Manfaat yang pertama surat keterangan jadi surat keterangan ini berfungsi untuk menunjukkan kita pernah memiliki pengalaman kerja di perusahaan tersebut dan dengan adanya surat keterangan juga akan memudahkan kita dalam melakukan pelamaran kerja di tempat lain nantinya.
Pengalaman kerja
Manfaat yang kedua kalian akan mendapatkan pengalaman kerja secara nyata dan terlibat langsung dengan kegiatan bisnis yang dijalankan sehari-hari.
Jadi itulah beberapa syarat,cara,dan manfaat yang didapat jika melakukan intern pertamina sungguh luar biasa manfaat yang didapat tapi perlu diingat sebelum melamar di perusahaan pertamina kalian tetap harus memperhatikan syarat-syarat yang diminta selain itu di pertamina sendiri memberikan keuntungan lainnya seperti fasilitas kesehatan,diberikan tunjangan sehingga pertamina juga masuk ke dalam perusahaan terbaik untuk melakukan magang atau internship bisa dilihat 10 Tempat Magang Terbaik Di Indonesia – Ide Bisnis
Tapi bagi kalian yang tidak mendapatkan magang atau internship di pertamina kalian juga dapat mencoba di perusahaan ini PT. BERBAGI BINTANG TEKNOLOGI – STAR SHARE Official Sites dimana kalian juga akan mendapatkan surat keterangan disini juga serta ada insentif yang diberikan.Sekian penulisan artikel yang dibuat semoga bermanfaat untuk kalian semua.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar